Kamis, 26 April 2012

Bahaya Merokok bagi Kesehatan

Perilaku yang sehat dan baik adalah dambaan semua orang, yang menjadi kebutuhan dasar derajat kesehatan masyarakat, salah satu aspeknya adalah menghindarkan paru-paru kita dari asap rokok secara langsung maupun tidak langsung.Salah satu yang dapat mengganggu kesehatan adalah asap rokok.bahaya merokok dapat mengganggu siapa saja hal ini yang saya akan coba kupas bahaya merokok bagi kesehatan perokok aktif maupun pasif.

Beberapa dampak bahaya merokok bagi tubuh Manusia :


Reproduksi dan Fertilitas
: Pengaruh dari bahaya merokok terhadap reproduksi dan kesuburan cukup fatal. Merokok dapat meningkatkan risiko impotensi, kerusakan sperma, mengurangi jumlah sperma dan menyebabkan kanker testis.Jadi bagi anda yang menginginkan hidup sehat dan keharmonisan keluarga cobalah untuk berhenti merokok
Mulut dan Gigi: Merokok dapat menyebabkan bau mulut dan gigi bernoda. Hal ini juga dapat menyebabkan penyakit gusi dan kerusakan indera perasa. Penyebab paling serius dari merokok pada area ini adalah peningkatan risiko mengembangkan kanker pada lidah, tenggorokan, dan bibir.Jadi bahaya merokok ini sangat mengganggu bagi kehidupan anda dan keluarga
Kulit: Bahaya merokok juga dapat berdampak kepada kulit anda mengurangi jumlah oksigen ke kulit sehingga dapat mempercepat penuaan dan kulit tampak abu-abu.
Tulang: Merokok dapat menyebabkan tulang cepat lemah dan rapuh. Wanita terutamanya, 5-10% lebih mungkin untuk menderita osteoporosis dibandingkan non-perokok.Jadi bahaya merokok pun bisa berakibat pada kesehatan tulang anda.
Perut: Bahaya merokok juga dapat meningkatkan kemungkinan terkena kanker perut dan resiko kanker ginjal, pankreas dan kandung kemih.
Paru-paru: Sudah sangat jelas bahaya merokok menyebabkan penyakit paru obstruktif kronik (PPOK). PPOK adalah penyakit progresif yang membuat seseorang sulit untuk bernapas. Banyak perokok tidak tahu bahwa mereka telah terkena penyakit ini hingga sudah terlambat. Tidak ada obat untuk penyakit ini dan tidak ada cara untuk membalikkan kerusakan.Jadi berhentilah merokok sebelum berbagai penyakit menyerang anda.
Jantung: Karbon monoksida dari rokok mencuri oksigen darah dan mengarah pada pengembangan kolesterol mengendap di dinding arteri. Efek ini meningkatkan risiko serangan jantung dan stroke.Sehingga bahaya merokok pun dapat menyerang jantung

Bahaya Merokok bagi Kesehatan bukan hanya menyerang perokok aktif tapi juga menyerang perokok pasif

Apakah Anda termasuk perokok aktif, Cobalah Anda harus sedikit perduli dengan orang-orang sekitarnya. Mengapa? Karena saat merokok, bukan hanya Anda yang beresiko terkena bahaya merokok tetapi orang-orang disekitarnya memiliki resiko yang jauh lebih besar.
Saat asap rokok terlepas, secara langsung seorang perokok pasif akan menghirup udara yang bercampur asap jadi hal ini lah yang menyebabkan bahaya merokok menyerang orang disekitar anda. Ini bisa mengakibatkan sesak nafas, iritasi hingga sakit jantung dan paru-paru.
Asap rokok yang terlepas mengandung nikotin, karbon monoksida, hidrogen sianida dan amonia. Semua zat-zat tersebut adalah racun mematikan yang lambat laun bisa menggerogoti kesehatan tubuh perokok pasif jadi bahaya merokok bisa menyerang siapa saja. Bahkan efeknya bisa lebih parah jika dibandingkan dengan perokok aktif.
Merokok memang sangat merugikan kesehatan dan bahaya merokok pun bisa menyerang siapa saja, bukan hanya diri sendiri tetapi juga orang lain yang ada disekitarnya. Mengingat bahaya merokok bagi kesehatan sudah sangat jelas dan nyata, mengapa tidak belajar untuk berhenti merokok sekarang. Pasti ada alternatif lain untuk meninggalkan keinginan Anda untuk merokok. Bukankah kesehatan itu mahal harganya? Sebelum semuanya terlambat, kenapa tidak dimulai dari sekarang?.Apabila anda sudah terlanjur merokok dan ingin mengobati hal-hal yang dijelaskan diatas kami memiliki solusinya yaitu dengan xamthone plus jus manggis yang terbuat dari bahan alami serta tanpa menimbulkan efek samping dan kecanduan selain itu xamthone plus mengobati berbagai penyakit seperti,jantung,paru-paru,serta bagi buah hati anda xamthone plus dapat meningkatkan konsentrasi sehingga dapat meningkatkan kecerdasan.Jadi tak perlu ragu dan bimbang segera pesan xamthone plus..Untuk Informasi pemesanan silahkan klik pesan sekarang XAMthone plus .Nah itulah bahaya merokok jadi apabila anda seorang perokok cobalah untuk berhenti sayangilah diri anda dan orang yang anda sayangi serta jangan pernah berhenti berdoa agar semua perbuatan kita mendapat ridha dari yang maha kuasa.

Sumber : Here

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates